Polsek Binjai Utara,- Pada hari ini Kamis tanggal 21 April 2022 Pukul 09.00 Wib Polsek Binjai Utara telah melaksanakan kegiatan Gebyar Target 1 Juta Vaksin Dosis 1, 2 dan 3 di Pasar Kebun Lada Jln.T.A.Hamzah/P.Kemedekaan Kel.Pahlawan Kec.Binjai Utara.
Dalam kegiatan Vaksin tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Binjai Utara Kompol Azhari,SE.
Dalam kegiatan Vaksinasi tersebut Personil Polsek Binjai Utara melakukan kegiatan Mobilisasi terhadap warga yang akan di Vaksin, Sebagai Tim Vaksinator dari Rumah Sakit Sylvani.
Adapun hasil pencapaian Vaksin sebanyak 40 orang dengan rincian dosis 1 jumlah 8 orang, Dosis 2 jumlah 1 orang, Dosis 3 jumlah 31 orang Jumlah Total Tervaksin sebanyak 40 Orang
Jenis Vaksin yang digunakan Astrazeneca sebanyak 4 Vial, Pada Pukul 12.30 Wib kegiatan vaksin selesai dilaksanakan dalam situasi aman dan baik.