Kapolres Binjai giat Safari sholat subuh berjamaah bersama warga masyarakat

  • Bagikan

Humas – Binjai

Kapolres Binjai  AKBP NUGROHO TRI NURYANTO, SH, SIK, MH, melaksanakan giat Safari sholat subuh berjamaah bersama warga masyarakat di Mesjid MASJID AGUNG  KOTA BINJAI

Kapolres Binjai mengucapkan terimakasih kepada warga masyarakat binjai yang telah melaksanakan pemilu 2019 dengan baik sehingga tercipta suasana kamtibmas yang aman, damai dan sejuk.

Kapolres Binjai juga menyampaikan kepada warga masyarakat binjai untuk bersabar dalam menunggu hasil keputusan dari kpu, mari sama sama kita buat situasi binjai yang aman, damai dan sejuk

giat Safari Sholat Subuh berjamaah untuk mengajak masyarakat Bekerja sama dalam membersihkan dan memberantas Narkoba dan berita berita hoax, dan Kalau ada yang menggunakan atau pun mengkomsumsi serta menyebar luas berita yang tidak benar saya harap segera lapor kepihak yang berjawib dan jangan gampang percaya denga berita yang tidak benar/hoax,

dalam membersihkan dan memberantas Narkoba dan berita berita hoax maka akan kami tindak tegas,

Tapi saya yakin masyarakat binjai tidak akan melakukan hal seperti itu, karena masyarakat binjai cinta damai, Jelas kapolres binjai

Ketua BKM Masjid  Agung bapak H. M. Yusuf, SH, M.HUM, mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Binjai yang sudah bersedia dan meluangkan waktu untuk melaksanakan sholat subuh berjamaah serta memberikan kata-kata penyejuk untuk bersabar dalam hasil keputusan dari kpu dalam pemilu tahun 2019

Kegiatan safari subuh bapak Kapolres Binjai di masjid agung binjai terlaksana dengan aman dan tertib.

  • Bagikan